Lirik Lagu Dolanan Gajah-Gajah Lengkap Makna dan Terjemahannya
Makna lagu Dolanan Gajah-Gajah
Di dalam lagu tersebut diceritakan bagaimana tingkah laku gajah dengan cara yang lucu dan menyenangkan. Anak-anak pada umumnya senang dengan sesuatu yang rancak dan dinamis. Hal itu memang sesuai jiwa anak yang penuh gairah, dinamis, dan pantang menyerah.
Lirik Lagu Dolanan Gajah-Gajah
Gajah-gajah
Kowe tak kandhani
Mripat kaya laron
Siyung loro, kuping gedhe
Kathik nganggo tlale
Buntut cilik
Tansah kopat-kapit
Sikil kaya bumbung
Mung Iakumu megal-megol.
Terjemahan:
Gajah-gajah
Kamu tak nasihati
Mata seperti laron,
Siyung dua, telinga besar,
Juga mempunyai belalai,
Ekor kecil
Selalu bergoyang-goyang
Kaki seperti batang bambu
Hanya jalanmu megal-megol.
Berikut ini video lagu Gajah-Gajah
Baca juga:
Jenis-Jenis Tembang Jawa Lengkap Lirik dan Terjemahannya
Makna Lirik Lagu Jawa Ilir-Ilir Lengkap Terjemahannya
Demikian ulasan tentang "Lirik Lagu Dolanan Gajah-Gajah Lengkap Makna dan Terjemahannya" yang dapat kami sajikan. Baca juga artikel lagu daerah Jawa menarik lainnya di situs SeniBudayaku.com.
Pesan atau amanat tentang tembang dolanan gajah gajah?
BalasHapusSekarang lagu lagu seperti itu sdh tdk ada yg tahu krn ortu kita gak pernah ngajari
BalasHapus